PENGARUH KEPEMIMPINAN, BUDAYA KERJA, LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PADA PEGAWAI

Almatia Efendi Lubis, Sri Langgeng Ratnasari, Alpino Susanto, Ervin Nora Susanti, Amsakar Achmad, Muhammad Firmansyah, Suci Suriani, Ridwan Afandi, Rosdiana Rosdiana, Sri Andika

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kepemimpinan, budaya kerja, lingkungan kerja, motivasi, dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Batam secara parsial dan simultan. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan populasi seluruh Aparatur Sipil Negara berjumlah 56 pegawai. Teknik sampling menggunakan sampling jenuh dengan 56 responden. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan skala Likert dan dianalisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja. Budaya kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja. Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja. Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja. Disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja. Hasil uji simultan menunjukkan bahwa kepemimpinan, budaya kerja, lingkungan kerja, motivasi, dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai.

Keywords


Kepemimpinan; Budaya Kerja; Lingkungan Kerja; Motivasi; Disiplin Kerja; Kinerja Pegawai

Full Text:

PDF

References


Adha Risky Nur, Nurul Qomariah, Achmad Hasan Hafidzi. 2019. Pengaruh Motivasi Kerja Lingkungan Kerja Budaya Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dinas Sosial Kabupaten Jember. Jurnal Penelitian Ipteks. Vol. 4 No. 1.

Aviani, N., Susanti, E. N., Tanjung, R., & Ratnasari, S. L. (2022). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Dan Kompensasi Terhadap Semangat Kerja. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 2(3), 353-361.

Angelina, S., Susanti, E. N., Hamta, F., Ratnasari, S. L., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Sipnarong, S. (2024). Pengaruh Fasilitas Kerja, Kompetensi, Motivasi Kerja, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Personil Di Polres Bintan. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(4), 265-278.

Ariskasari, R., Susanti, E. N., Tamami, S., Ratnasari, S. L., Haryani, D. S. H., Sutjahjo, G., ... & Amin, S. (2024). PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL, BUDAYA KERJA, DISIPLIN KERJA, DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(4), 244-264.

Butar, R. B., Ratnasari, S. L., & Oktavianti, O. (2024). Pengaruh Pengalaman Kerja, Pengetahuan, Kemampuan, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Hotel Golden View Batam. Journal of Management and Accounting (JMA), 3(1), 16-25.

Desaputra, M. D., Ratnasari, S. L., & Rahayu, H. C. (2025). PENGARUH KOMITMEN ORGANISASIONAL MELALUI MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA PNS TERHADAP KONFLIK TUGAS DI BALAI PEMASYARAKATAN KELAS I TANJUNGPINANG. JURNAL DIMENSI, 14(3), 984-992.

Hadiana, P., Ratnasari, S. L., & Fatimah, F. (2020). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Dan Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Di Balai Wilayah Sungai Sumatera Iv Batam. BENING, 7(2), 295-308.

Halim, M., Ratnasari, S. L., & Susanti, E. N. (2022). Determinasi Kepemimpinan, Motivasi, Dan Insentif Terhadap Kinerja Melalui Kepuasan Kerja. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 2(4), 580-596.

Hardono, I., Ukhriyawati, C. F., Oktavianti, O., Ratnasari, S. L., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Sipnarong, S. (2024). Pengaruh Budaya Organisasi, Kepemimpinan, Motivasi, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(1), 33-47.

Haryadi, I., Susanti, E. N., Hakim, L., Diana, I. N., Haryani, D. S., Ratnasari, S. L., ... & Amin, S. (2024). PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN, PELATIHAN, KEPUASAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA GURU. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(1), 18-32.

Irawan, A., Gunadi, G., Ratnasari, S. L., & Wibisono, C. (2015). Kualitas Pelayanan sebagai Variabel Intervening antara Kompetensi Pegawai dan Budaya Kerja terhadap Kepuasan Mitra di Pelayanan Terpadu Satu Pintu Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Batam. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis, 3(1), 56-65.

Ismanto, W., Gultom, B., Susanti, E. N., Ratnasari, S. L., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Suhana, S. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Disiplin Kerja Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Personel. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(4), 294-308.

Kristianto, G., Ratnasari, S. L., Susanti, E. N., Purwaningrum, A. H., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Salman, N. F. B. (2024). Pengaruh Motivasi, Disiplin, Kompensasi, Dan Kompetensi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Austin Engineering Indonesia. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(4), 225-243.

Kusumayanti, K., Ratnasari, S. L., & Hakim, L. (2020). Pengaruh motivasi kerja, disiplin kerja, lingkungan kerja, dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja pegawai negeri sipil Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Pemerintah Kota Batam. Bening, 7(2), 178-192.

Kusumawati, Y., Ratnasari, S. L., Nasrul, H. W., Diana, I. N., Haryani, D. S., Sutjahjo, G., ... & Amin, S. (2024). Pengaruh Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi, Motivasi Kerja, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Puskesmas Di Kecamatan Sagulung Kota Batam. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(3), 161-175.

Maharani R, Budianto A. Pengaruh Beban Kerja Terhadap Stres Kerja dan Kinerja Perawat Rawat Inap Dalam. Journal Management Review. 2019;3(2):327– 332.

Mongan, Yohanes Christian, Sri Langgeng Ratnasari, and Etty Puji Lestari. "Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja, dan Kepuasan Kerja, terhadap Motivasi Kerja Pegawai Kecamatan Sekupang Kota Batam." Jurnal Bahtera Inovasi Vol 7.1 (2023).

Muchtarruddin, M., Ratnasari, S. L., Susanti, E. N., Ariyati, Y., Desi, V. T., & Andi, F. (2023). Pengaruh Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi, Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3), Disiplin Kerja Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerjakaryawan PT. Batamindo Services Sinindo. Jurnal Dimensi, 12(2), 422-429.

Mulyono, D., Ratnasari, S. L., Nasrul, H. W., Sutjahjo, G., Diana, I. N., Anggraini, T. A., ... & Amin, S. (2025). Pengaruh Motivasi, Disiplin, Pelatihan, Kepuasan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Perwakilan Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional Provinsi Kepulauan Riau. JURNAL DIMENSI, 14(1), 22-32.

Nasrul, H. W., Astawira, A., Ratnasari, S. L., Tamami, S., Susanto, A., Munzir, T., ... & Sutjahjo, G. (2024). Pengaruh Pengawasan, Motivasi, Disiplin Kerja, Dan Pelatihan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(4), 279-293.

Nasrul, H. W., Irawati, D., & Ratnasari, S. L. (2021). Analisis Kepuasan Kerja, Disiplin Kerja, Budaya Organisasi, Motivasi Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja. Jurnal Dimensi, 10(3), 555-568.

Pusvariauwaty, P., Ratnasari, S. L., Siahaan, A., Rahman, A. J., Hairunnisah, A. I., Rasal, A., ... & Kusmawan, E. (2024). Motivasi Manajemen Eksternal Stakeholders Sekolah Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Anak Didik Dan Kinerja Guru. JURNAL DIMENSI, 13(2), 602-611.

Rahmat, R., Ratnasari, S. L., Susanti, E. N., Purwaningrum, A. H., Syahira, A., Inaose, H., & Fatuhrohim, P. (2025). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompetensi, Motivasi, Disiplin Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Badan Usaha Fasilitas Dan Lingkungan Di Bp Batam. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 5(1), 50-63.

Rahmawati, N., Ratnasari, S. L., Azis, D. A., Sutjahjo, G., & Winarso, W. (2023). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dimensi, 12(1), 202-211.

Ratnasari, S. L., & Ngaliman, H. (2021). Kompensasi, Motivasi Kerja Dan Disiplin Kerja Sebagai Prediktor Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Telkom Tbk. Sekupang Batam. JIAGANIS: Journal of Administration, Bussiness, and Social Science, 2(1).

Rivaldo, Y., & Ratnasari, S. L. (2020). Pengaruh kepemimpinan dan motivasi terhadap kepuasan kerja serta dampaknya terhadap kinerja karyawan. Jurnal Dimensi, 9(3), 505-515.

Sartika, D., Ratnasari, S. L., Oktavianti, O., Purwaningrum, A. H., Syahira, A., Inaose, H., & Fatuhrohim, P. (2023). Pengaruh Disiplin Kerja, Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Furniplus Asia. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 3(1), 56-68.

Sasmito, Y. P., Ratnasari, S. L., Susanti, E. N., Desi, V. T., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Maileni, D. A. (2023). Pengaruh gaya kepemimpinan, disiplin kerja, motivasi, budaya organisasi, dan kecerdasan emosional terhadap kinerja pegawai di Kantor Pertanahan Kota Batam. Jurnal Dimensi, 12(3), 821-838.

Sihombing, J., Susanti, E. N., Oktavianti, O., Ratnasari, S. L., Nasrul, H. W., Munzir, T., ... & Sutjahjo, G. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Motivasi, Dan Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Trisakti Karya Nusantara. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(2), 116-131.

Sima, M., Nasrul, H. W., Zulkifli, Z., Ratnasari, S. L., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Suhana, S. (2024). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, Iklim Sekolah, Budaya Sekolah Dan Kompetensi Terhadap Kinerjaguru Di Madrasah Ibtidaiyah Negeri (Min) 2 Batam. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(2), 132-143.

Soryatmodjo, D., Ratnasari, S. L., Zulkifli, Z., Manan, A., Sutjahjo, G., Fadila, M., ... & Salman, N. F. B. (2023). Pengaruh Budaya Work Life Balance, Program Bpjs Kesehatan, Konflik Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Perawat. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 3(2), 104-120.

Sukmawati, E., Ratnasari, S. L., & Zulkifli, Z. (2020). Pengaruh gaya kepemimpinan, komunikasi, pelatihan, etos kerja, dan karakteristik individu terhadap kinerja karyawan. Jurnal Dimensi, 9(3), 461-479.

Suwanto. 2020. Pengaruh Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Koperasi Bmt El-Raushan Tangerang. Jenius Vol.3. No.2

Swan, K., & Yandiana, R. D. (2023). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Sekretariat DPRD.

Sutrisno, Edy. (2021). Budaya Organisasi. Jakarta: Prenada Media Group.

Thaib, K. G., Ratnasari, S. L., & Rekarti, E. (2025). Pengaruh Pelatihan, Kompensasi, Kompetensi, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Guru Sekolah Menengah Kejuruan Di Kabupaten Natuna. JURNAL DIMENSI, 14(1), 348-360.

Ulfah, M., Ratnasari, S. L., Zulkifli, Z., Diana, I. N., Haryani, D. S., Salsabila, A. R., ... & Amin, S. (2025). Pengaruh Kompetensi, Pengalaman, Pelatihan, Dan Motivasi Terhadap Kinerja Guru Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu Di Kota Batam. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 5(1), 17-28.

Wahyuningrum, S. N., Sudarso, Y., & Jumi. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja Non Fisik, Reward, Dan Punishment Terhadap Disiplin Kerja Karyawan. Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV) Ke-6, 6(2), 164– 172, ISSN: 2477-2097.

Winarso, W., & Ratnasari, S. L. (2022). Analisis Dampak Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 2(2), 211-219.

Yulia, Y., Ratnasari, S. L., Azis, D. A., Sutjahjo, G., & Winarso, W. (2023). Pengaruh Komunikasi, Motivasi Kerja, Kompetensi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Sekolah Menengah Pertama. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 3(1), 1-13.

Zen, H. G., Nasrul, H. W., Oktavianti, O., Ratnasari, S. L., Sutjahjo, G., Winarso, W., ... & Salman, N. F. B. (2024). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja, Dan Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Karyawan. JURNAL MANAJEMEN, ORGANISASI DAN BISNIS (JMOB), 4(1), 1-17.




DOI: https://doi.org/10.33373/jmob.v5i3.8796

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Pascasarjana Universitas Riau Kepulauan