ANALISA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELI

Agustini Tanjung, Hermiyetti Hermiyetti, Zulkarnaein Paliyang

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Negara Asal, Citra Merek, dan Layanan Purnajual terhadap minat beli Wuling Confero.Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah kuantitatif melalui perhitungan populasi dan sampel, populasi yang digunakan adalah populasi terbatas, menggunakan kuisioner yang disebarkan kepada 343 responden, dengan uji kelayakan data, uji analisa data, dan uji hipotesis yang dilakukan menggunakan program aplikasi SPSS 25. Teknik pengambilan sampel yang dilakukan adalah probability sampling, menggunakan menggunakan simple random sampling. Hasil penelitian diperoleh bahwa Negara Asal (X1) dan Citra Merek (X2) secara parsial tidak berpengaruh terhadap minat beli Wuling Confero. Sedangkan Layanan Purnajual (X3) secara parsial berpengaruh terhadap minat beli Wuling Confero. Secara simultan Negara Asal, Citra Merek, dan Layanan Purnajual berpengaruh terhadap minat beli Wuling Confero.


Keywords


Citra Merek, Layanan Purnajual, dan Negara Asal

Full Text:

PDF

References


Ardianto, Elvinaro. (2014) Komunikasi Massa, Bandung : Simbiosa Rekatama Media

Ali Hasan. (2014). Marketing dan Kasus- Kasus Pilihan, CAPS, Yogyakarta

Basu Swastha. (2012). Manajemen Penjualan, Yogyakarta. BPFE- Yogyakarta.

Darmadi. (2017). Pengembangan Model dan Metode Pembelajaran dalam Dinamika Belajar Siswa. Yogyakarta : Deepublish.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS. Semarang: Edisi 8 Cetakan ke VIII Badan Penerbit Universitas Dipenegoro

Himayati. (2013). Eksplorasi Zahir Accounting. Jakarta:PT.Elex Media Komputindo

Kotler, P dan Kevin Keller. (2012). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga

Kotler, P dan Kevin Keller. (2014). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga

Mulyadi. (2012). Akuntansi Biaya. Edisi ke-

Cetakan Kesebelas. Yogyakarta: STIM YKPN.

Ruslan, Rosady. (2013). Metode Penelitian Public Relations dan Komunikasi. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Schiffman, l.G. dan Kanuk, Leslie L. (2013). Consumer Behavior. 8th edition. New Jersey: Prentice Hall.

Schiffman, L. G. dan L. L. Kanuk. (2015). Consumer Behaviour. 8th Edition. New Jersey : Prentice Hall.

Schiffman dan Kanuk. (2015). Consumer Behavior. 11th Edition. Global Edition Setiadi. (2013). Perilaku Konsumen Konsep dan Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran, Jakarta

Silaen, Sofar. (2018). Metodologi Penelitian Sosial Untuk Penulisan Skripsi dan Tesis, In Media, Bandung

Simamora. (2012). Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: Gramedia.

Slameto. (2013). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Soemarso. (2013). Akuntansi Suatu Pengantar. Jakarta: Salemba Empat.

Stanton, William J. (2012). Prinsip pemasaran, alih bahasa : Yohanes Lamarto Penerbit Erlangga, Jakarta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, CV.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, CV.

Sumarwan, Ujang. (2015). Pemasaran Strategik:Prespektif Perilaku Konsumen, dan Marketing Plan. Jakarta: PT.Ghalia Indonesia.

Winkel, W.S. (2014). Psikologi Pengajaran. Jakarta:Grasindo

Yusup. Mohammad. (2011). Strategi Pemasaran. Edisi ke-Pertama. Jakarta. Salemba Empat

Harga Low Multi Purpose Vehicle tahun 2020 di Indonesia URL: https://www.mobil123.com/berita/ini- detail-harga-lmpv-di-bulan-september- 2020/60678 (diakses pada 31 Oktober 2020 pukul 11:30 AM)

Investasi Wuling Motors di Indonesia URL: https://www.gaikindo.or.id/investasi- rp-93-miliar-pembangunan-pabrik- wuling-di-indonesia-tuntas/ (diakses pada 31 Oktober 2020 pukul 13:32 AM)

Gaikindo. Data Penjualan Mobil di Indonesia tahun 2017, URL: https://files.gaikindo.or.id/my_files/ (diakses pada 1 November 2020 pukul 5:49 AM)

Gaikindo. Data Penjualan Mobil di Indonesia tahun 2018, URL: https://files.gaikindo.or.id/my_files/ (diakses pada 1 November 2020 pukul 5:43 AM)

Gaikindo. Data Penjualan Mobil di Indonesia tahun 2019, URL: https://files.gaikindo.or.id/my_files/ (diakses pada 1 November 2020 pukul 5:04 AM)




DOI: https://doi.org/10.33373/dms.v11i2.4060

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.