PENGARUH VARIASI PROSES PERLAKUAN PANAS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK BAJA AISI 1018

Ade Ilham, Muhammad Faiz Fauzan Adzima, Oky Danu Heryanto, Farhan Ali Ferdinand, Ilham Azmy

Abstract


Baja AISI 1018 merupakan baja karbon rendah yang banyak diaplikasikan secara luas dalam dunia industri. Namun demikian, baja AISI 1018 dengan prasyarat sifat mekanik dan ketahanan korosi yang baik adalah sebuah keharusan sehingga dapat diaplikasikan dalam kondisi pembebanan yang tertentu. Perlakuan panas memiliki peran yang dominan untuk mencapai kondisi sifat mekanik baja AISI 1018 sesuai yang diinginkan. Pada penelitian ini dilakukan eksperimen dengan memberikan perlakuan panas dalam berbagai variasi (quenching, annealing, dan normalizing) terhadap baja AISI 1018 untuk dapat mengubah struktur mikro dan meningkatkan sifat mekaniknya. Proses karakterisasi strukrur mikro dan sifat mekanik baja AISI 1018 dilakukan dengan pengamatan metalografi, pengujian kekerasan, dan pengujian tarik. Dari hasil penelitian ini didapatkan bahwa bahwa baja AISI 1018 hasil perlakuan panas quenching memperlihatkan transformasi struktur mikro yang berbeda dengan spesimen lainnya dan ditandai dengan kehadiran fasa martensit yang berefek pada peningkatan sifat mekanik yang signifikan yaitu nilai kekuatan tarik (2185 MPa) dan kekerasan (222,5 HV). Dengan demikian, baja AISI 1018 hasil perlakuan panas quenching dapat digunakan dalam kondisi pembebanan tertentu dan memiliki umur pakai (cycle time) yang lebih panjang.

Keywords


baja AISI 1018, perlakuan panas, struktur mikro, sifat mekanik

Full Text:

PDF

References


G. J. Pérez Mendoza, M. A. Doñu Ruiz, N. López Perrusquia, and C. R. Torres San Miguel, "A Microstructure Obtained on AISI 1018 and AISI M2 Steel by Powder Paste Pack Boriding Process," Microscopy and Microanalysis, vol. 25, no. S2, pp. 2398-2399, 2019.

T. K. Nagaraja, "Investigation of effect of mechanical properties and Influence of Heat treatment on AISI 4140 steel," IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, vol. 1013, no. 1, 2021.

A. Mersilia, P. Karo Karo, and Y. I. Supriyatna, "Pengaruh Heat Treatment Dengan Variasi Media Quenching Air Garam dan Oli Terhadap Struktur Mikro dan Nilai Kekerasan Baja Pegas Daun AISI 6135," Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika, vol. 4, no. 2, 2016.

S. Mishra, A. Mishra, B. K. Show, and J. Maity, "Simultaneous enhancement of ductility and strength in AISI 1080 steel through a typical cyclic heat treatment," Materials Science and Engineering: A, vol. 688, pp. 262-271, 2017.

M. Badaruddin, Sugiyanto, H. Wardono, Andoko, C. J. Wang, and A. K. Rivai, "Improvement of low-cycle fatigue resistance in AISI 4140 steel by annealing treatment," International Journal of Fatigue, vol. 125, pp. 406-417, 2019.

A. Ibrahim, O. D. Adigun, and M. Bodude, "Microstructure and Mechanical Characterization of Austempered AISI 1018 Steel," FUOYE Journal of Engineering and Technology, vol. 5, no. 1, 2020.

S. Singh, S. Samir, K. Kumar, and S. Thapa, "Effect of heat treatment processes on the mechanical properties of AISI 1045 steel," Materials Today: Proceedings, vol. 45, pp. 5097-5101, 2021.

K. D. Salman, "Microstructure and Mechanical Properties of Cold Rolled AISI 1018 Low Carbon Steel," IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, vol. 551, no. 1, 2019.

P. Doni;, "Pengaruh Variasi Temperatur Pada Proses Perlakuan Panas Baja AISI 304 Terhadap Laju Korosi," Teknika: Engineering and Sains Journal, vol. 1, no. 1, 2017.

A. Prayogi and Suhardiman;, "Analisa Pengaruh Variasi Media Pendingin Pada Perlakuan Panas Terhadap Kekerasan Dan Struktur Mikro Baja Karbon Rendah," Jurnal Polimesin, vol. 17, no. 2, pp. 83-90, 2019.

U. Rumendi, A. Muhammad, and D. H. Putro, "Analysis of the Effect of Temperature Differences on Surface Hardness and FeB Diffusion Process on DIN 34CrNiMo6 Steel Material Through the Boriding Process," MOTIVECTION: Journal of Mechanical, Electrical and Industrial Engineering, vol. 2, no. 3, pp. 31-42, 2020.

M. Z. Hasan, A. A. Hussein, A. S. Hasan, and O. M. Ali, "Improvement of AISI 1018 Carbon Steel Gr 1018 mechanical properties by liquid carburizing in salt bath," Materials Today: Proceedings, vol. 20, pp. 512-516, 2020.

A. Rifaldi, A. U. Ryadin, and A. R. H. Hakim, "Pengaruh Suhu Preheating Terhadap Kekuatan Tarik dan Kekerasan Pelat Baja ASTM A36 Pada Pengelasan Shielded Metal Arc Welding (SMAW)," Sigma Teknika, vol. 4, no. 1, pp. 81-90, 2021.

P. D. Rahman, Jasman;, and N. Helmi, "Toughness Differentiation of Welded Low Carbon Steel By Using Baked Low Hydrogen Electrode (E7018) and Low Hydrogen Electrode Without Baking Process," MOTIVECTION: Journal of Mechanical, Electrical and Industrial Engineering, vol. 1, no. 1, pp. 7-14, 2019.




DOI: https://doi.org/10.33373/sigmateknika.v6i1.5120

Refbacks

  • There are currently no refbacks.





E-ISSN 2599-0616

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Sigma Teknika

Gedung Lt.1 Kampus Universitas Riau Kepulauan Batam

Jl. Batu Aji Baru No.99 Batu Aji

Email: sigmateknika@journal.unrika.ac.id

 

 

Web Analytics