PENGUKURAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN MENGGUNAKAN METODE JOB SATISFICATION SCALE (JSC)

M. Ansyar Bora, Meylia Vivi Putri, Mochammad Fahmi Pradipta

Abstract


Kepuasan kerja yang tinggi akan mengarahkan pada tingkat turnover yang rendah karena individu yang puas terdorong untuk bekerja lebih baik disebabkan kebutuhan pentingnya terpuaskan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja karyawan serta untuk menganalisis pelayanan yang telah diberikan perusahaan kepada karyawan. Untuk mengukur kepuasan kerja peneliti mengadaptasi dari alat ukur job satisfication scale penulis mengidentifikasi kecendrungan tinggi rendahnya kepuasan kerja yang terdiri dari dua kondisi yaitu motifators factors dan hygiene factors, subjek dalam penelitian ini adalah 60 orang karyawan PT. Rigspek Perkasa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam motivation factors yang berpengaruh pada rendahnya kepuasan kerja karyawan adalah aspek achievement sebesar 73,3% dan aspek promotion sebesar 71,7% sedangkan pada kategori hygiene factors yang berpengaruh pada rendahnya kepuasan kerja karyawan adalah aspek interpersonal relationship sebesar 68,4% berikutnya sebesar 76,7% karyawan memiliki tingkat kepuasan yang rendah terhadap pelayanan perusahaan. Sebaiknya perusahaan mempertahankan tingkat kepuasan kerja yang terdiri dari aspek work it self, recognition, responbility, supervision, pay, working condition, company policies, status dan security

Keywords


Kepuasan Kerja

Full Text:

PDF

References


Akbar, D.S. (2011). Pengaruh Persepsi Kepemimpinan Transformasional dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Skripsi. Jakarta: Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

Arikunto, S. (2012). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Azwar, S. (2016). Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Burso, M. (2018). Teori-Teori Sumber Daya Manusia. Jakarta, 13220, Indonesia: Prenadamedia Group.

Dugguh, S.I. & Dennis, A. (2014). Job satisfaction theories: Traceability to Employee Performance in Organizations. IOSR Journal of Business and Management. 4, Issue 5, 11-18.

Gumilar, A.E. (2010). Pengaruh Faktor-Faktor Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. X. Skripsi. Jakarta: Universitas Islam Negri Syarif Hidayatullah.

Hendrayadi. (2017, Juni). Validitas Isi: Tahap Awal Pengembangan Kuesioner. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 176-178.

Istijanto. (2010). Riset Sumber Daya Manusia. Jakarta, 10270, Indonesia: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Issa. (2013). Job Satisfaction and Turnover Intention Based on Sales Person Standpoint. Middle- 94 East Journal of Scientific Research. 14, No. 4. 525-531 Malaysia: IDOSI Publications.

Luthans, Fred. (2006). Prilaku Organisasi Edisi 10. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.

Macdonald, S., & Maclntyre, P. (1997). The Generic Job Satisfaction Scale: Scale Development and Its Correlates. Employee Assistance Quarterly, 13, 1-16.

Mashareen, Z., Supriyanto, & Ivanti, A. (2016, Maret). Survei Tingkat Kepuasan Kerja Karyawan PT X. Widyakala, 3, 9-22.

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Ros Dakarya.

Mira. (2013). Analisis Kepuasan Kerja Karyawan Pada Hotel Resty Menara Pekanbaru. Skripsi. Riau: Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim.

Noor, J. (2015). Metodologi Penelitian Skripsi, Tesis, Disertasi, & Karya Ilmiah. Jakarta: Kencana.

Nuha. (2015). Pengaruh Kompensasi Terhadap Turnover Pada Karyawan Araya Digital Printing Group Jember. Skripsi. Jawa Timur: Universitas Jember.

Paramarta, V., & Haruman, T. (2005, Februari). Kepuasan Kerja: Konsep, Teori, Pendekatan dan Skala Pengukuruannya. Jurnal Bisnis, Manajemen dan Ekonomi, 6, 487-502.

Ristya, W. E. (2011). Uji Validitas dan Reliabilitas Dalam Penelitian Epidemiologi Kedokteran Gigi. Stomatognatic (J.K.G. Unej), 8, 27-34.

Saputra, T., Bora, M. A., & Larisang. (2020, April). Pengukuran Kepuasan Kerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Job Satisfaction Scale (JSC). JT-IBSI, 5, 37-46. doi:10.3652/jt-ibsi.v5i1.

Shafira, & Listiara, A. (2017). Perbedaan Kepuasan Kerja Pada Karyawan Berdasarkan Usia dan Masa Kerja. Jurnal Empati, 6, 396-400.

Siregar, L. M. (2015, September). Analisis Kepuasan Kerja dan Kualitas Pelayanan. Jurnal Al-Qalb, 7, 89-99.

Sitinjak, D. A. (2017). Analisis Faktor-Faktor Yang Menentukan Kepuasan Kerja Dan Loyalitas Karyawan. Skripsi. Denpasar: Universitas Udayana.

Sutrisno, E. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Cetakan Pertama. Jakarta: Prenada Media.

Simarmata, N., Astiti, D. P., & Budisetyani, I. A. (2014, Mei). Kepuasan Kerja dan Perilaku Kewargaan Organisasional Pada Karyawan. Jurnal Spirits, 4, 1-21.

Sujati, G.Y. (2018). Kepuasan Kerja Arti Penting, Faktor-Faktor yang Mempengaruhi dan Implikasinya Bagi Organisasi. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.

Spector, P. E. (2012). Industrial and Organi-Zational Psychology. Research and practice. 6th edition. Singapore: John Wiley & Sons Singapore Ltd.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suryabrata, S. (2004). Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sunyoto, D. (2012). Teori Kuesioner dan Analisis Data Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Caps.

Tentama, F. (2015, April). Peran Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pada Guru Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Yogyakarta. Jurnal Psikologi Undip, 14, 1-8.

Tarigan, S. A. (2017, Desember 1). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Matrix Jaya Indomas Medan. Jurnal Ilmiah Skylandsea, 2, 123-129.

Wiratna, S. (2014). Metodologi penelitian: Lengkap, Praktis, dan Mudah di Pahami. Yogyakarta: PT Pustaka Baru.




DOI: https://doi.org/10.33373/profis.v9i2.3517

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Universitas Riau Kepulauan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

E-ISSN 2598-9987

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Profisiensi : Jurnal Program Studi Teknik Industri

Gedung A Lt.1, Fakultas Teknik, Universitas Riau Kepulauan

Jl. Pahlawan No.99, Batu Aji, Batam, Kepulauan Riau

Email: Profisiensi@journal.unrika.ac.id

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter