ANALISIS PENERAPAN GREEN ACCOUNTING BERBASIS UNIVERSITY SOCIAL RESPONSIBILITY (USR) PADA UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN DAN UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

Ravika Permata Hati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan perhatian, tanggung jawab, pelaporan akuntansi lingkungan, dan audit lingkungan antara Universitas Riau Kepulauan dan Universitas Internasional Batam.

 Penelitian ini menggunakan data kuantitatif. Populasi penelitian ini meliputi pejabat struktural pada Universitas Riau Kepulauan dan Universitas Internasional Batam dengan masing-masing berjumlah 60 orang. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan teknik sampel acak (random sampling). Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan menggunakan Google Form. Metode analisis data menggunakan Independent Sample T-Test dan Mann Whitney U-Test dengan alat analisis SPSS 20.

Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara Universitas Riau Kepulauan dan Universitas Internasional Batam untuk variabel Keterlibatan dan Pelaporan Lingkungan, sedangkan tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara Universitas Riau Kepulauan dan Universitas Internasional Batam untuk variabel Kesadaran dan Audit Lingkungan.

Kata kunci : Green Accounting; University Social Responsibility; Kuantitatif


Keywords


Green Accounting; University Social Responsibility; Kuantitatif

Full Text:

PDF

References


Andriyanto, M. R. (2016). Pengawasan Im-plementasi “Green Accounting” Ber-basis University Social Responsibility (USR) di Universitas Muhammadiyah Surakarta Serta Studi Komparasi Uni-versitas Lain di Surakarta. Ekonomi & Bisnis

Astiti, W. (2014). Implementasi Green Ac-counting Berbasis University Social Responsibility di Universitas Negeri Yogyakarta. Nominal, III, 134-194. Cohen , N., dan P. Robbins, (2011),Green Business : An A-to-Z Guide, Thousand Oaks, California: SAGE Publications Inc.

Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK), PSAK No.1 Penyajian Laporan Keuangan, 2009

Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK), PSAK No.57 Provisi Liabili-tas Kontinjensi dan Aset Kontijensi, 2009 Kusumaningtias, R. (2013). Green Accounting, Mengapa dan Bagaimana?.

Proceeding Seminar Nasional dan Call for Papers Sancall, 137-149. Ministary of the Environtment Japan, Environ-mental Accounting Gudelines, 2005 Musyarofah, S. (2013). Analisis Pen-erapan Green Accounting di Kota Semarang.Accounting Analysis Jour-nal (Vol 2).

Pramanik, at.al ; (2007). Emironmental Ac-counting and Reporting, New Delhi, Deep Publication P.V.T ltd. Rocky Harris

Ratnawati. (2016). Implementasi Akuntansi Lingkungan sebagai Inovasi Mata Kuliah Program Studi Akuntansi. Ma-najemen dan Bisnis Jurnal, 2(1), 1-18.

Sari, M. P., & Hadiprajitno, P., B. (2014). Pengawasan Implementasi “Green Accounting” berbasis University So-cial Responsibilities (USR) di Univer-sitas Negeri Semarang. Akuntansi & Auditing, 9(2), 169-198.




DOI: https://doi.org/10.33373/mja.v12i1.1317

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Office:

Department of Accounting Studies, Faculty of Economi and Bussines, Universitas Riau Kepulauan

unit F

Jl. Pahlawan No. 99, Bukit Tempayan, Batu Aji, Kota Batam

Contact: (0778) 39275

e-mail: measurement@journal.unrika.ac.id

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats

Measurement Statistic