PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP MAKAM SULTAN ABDULLAH MUAIYATSYAH DI KECAMATAN TAMBELAN KABUPATEN BINTAN

Nia Daniati, Fitri Yanti

Abstract


Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan dan mengetahui bagaimana persepsi masyarakat terhadap makam sultan Abdullah Muaiyatsyah di kecamatan tambelan kabupaten bintan. Metode penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif metode yang digunakan dalam penelitian ini ada beberapa tahap yang diantaranya sebagai berikut : (1) sumber data terdiri dari sumber data primer dan sumber data sekunder, (2) teknik pengumpulan data yang terdiri dari teknik observasi, wawancara (kepala desa batu lepuk, informan pendukung dan informan kunci serta tokoh masyarakat setempat) dan dokumentasi, 3) teknik analisa data yang terdiri dari reduksi data (data reduction), penyajian data (data display) dan penarikan kesimpulan atau verifikasi (verification). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi masyarakat terhadap makam sultan Abdullah Muaiyatsyah menyatakan bahwa kedatangan Sultan Abdullah Muaiyatsyah ke Tambelan secara tidak disengaja melainkan dikarenakan peperangan dengan kerajaan Aceh yang semasa itu di pimpin oleh Sultan Iskandar Muda, dan kerajaan Johor yang dipimpin oleh Sultan Abdullah Muaiyatsyah dianggap berkhianat karena telah bekerja sama dengan pihak Portugis untuk menyerang kerajaan Aceh.

Keywords


Persepsi Masyarakat, Makam Sultan Abdullah Muaiyatsyah, Masyarakat Tambelan, dan Sejarah Lokal

Full Text:

PDF

References


Awaliah, Nurani. 2017. Persepsi Guru Tentang Eksistensi Perpustakaan Dalam Pembelajaran IPS Terpadu Di SMPS 02 Ibnu Sina Kabil Tahun Ajaran 2017/2018.

Daliman. (2018). Metode Penelitian Sejarah. Yogyakarta : Ombak

Dewi, Sevia Restya. 2018. Sejarah Perkembangan Yayasan Pondok Pesantren Hidayatullah Sebagai Lembaga Pendidikan Islam Di Kota Batam Tahun 1999-2018.

Erni. 2018. Permainan Gasing Sebagai Nilai Seni Dan Budaya Masyarakat Melayu Di Kecamatan Belakang Padang tahun 2005-2018.

Gunawan, Markus. (2007). Provinsi Kepulauan Riau. Batam : Titik Cahaya Elka

Hadiyanta, Eka. (2017). Dinamika Pelestarian Cagar Budaya. Yogyakarta : Ombak

Koentjaraningrat. (2002). Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Martanus, Dafi. 2015. Persepsi Guru Ipa Terhadap Pendekatan Saintifik Di Smp Negeri Se-Kecamatan Sagulung Kota Batam.

Safitri, Zafwiyanur. (2017). Persepsi Masyarakat Terhadap Praktik Ziarah Kubur Pada Makam Ulama Di Samalanga. Tidak diterbitkan. Sumber tersedia.

https://drive.google.com/file/d/12PPPov6RUKpW1GhHq2W3cs4tQveeE8il/view?usp=drivesdk

Saptiani, Dewi. 2018. Eksistensi Makam Badang Sebagai Wisata Religi Di Pulau Buru Tanjung Balai Karimun.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung : Alfabeta.

Suraatmaja, D. (2015). Bab III Metode Penelitian. Tidak diterbitkan. Sumber tersedia. http://repository.unpas.ac.id/5656/7/BAB%203.pdf. Diunduh tanggal 10 januari 2020.

Walgito, Bimo. (1999). Psikologi Sosial (suatu pengantar). Yogyakarta : Andi

Warsito. (2017). Antropologi Budaya. Yogyakarta : Ombak

Zulkifli. 2013. Dinamika Social Ekonomi Perikanan Nelayan Kampung Selat Belinga Karimun 1999-2012.




DOI: https://doi.org/10.33373/hstr.v5i2.3487

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 HISTORIA: Journal of Historical Education Study Program

P-ISSN 2301-8305        E-ISSN 2599-0063

Published by: Program Studi Pendidikan Sejarah, Universitas Riau Kepulauan, Batam, Indonesia.

Jl. Batu Aji Baru No. 99 Batam Propinsi Kepulauan Riau, Batam,  Indonesia.

Email; historiaunrika@gmail.com

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.